Kegiatan Pos Yandu Bersama Bhabinkamtibmas…
tribratanews.polresacehtamiang.com-Bhabinkamtibmas Polsek Kualasimpang Brigadir Reza felani turut serta hadiri posyandu di Dusun Kenanga Kampung Bukit tempurung. Selasa (13/2) Pagi
Bhabinkamtibmas melakukan tatap muka langsung dengan Warga Masyarakat yang memiliki Balita dan melakukan pengawasan terhadap kegiatan posyandu dengan tujuan menjalin silaturahmi dan komunukasi yang baik antara Bhabinkamtibmas dengan warga dengan adanya Kegiatan posyandu yang di lakukan oleh Kader Desa dan tim Puskesmas Kualasimpang dan juga pemeberian vitamin A serta pemberian suntikan imunisasi kepada balita.
Bhabinkamtibmas turut serta berpastisipasi dalam kegiatan posyandu yaitu dengan ikut membantu menimbang berat badan balita dan memberikan Vitamin A kepada balita.