Berita

Hari Kenaikan Isa Al Masehi, Pleton Siaga Polres Atam Lakukan Patroli & Pengamanan

tribratanews.polresacehtamiang.com-Personil Pleton Siaga Polres Aceh Tamiang di pimpin seorang Perwira Pengendali AKP Azwan melaksanakan kegiatan Patroli dan Pengamanan terkait Hari Kenaikan Isa Al Masehi di wilayah hukum Polres Aceh Tamiang. Kamis (10/9/18).

Kegiatan Patroli dan pengamanan dilakukan untuk mengantisipasi gangguan keamanan terhadap Umat Nasrani yang sedang melaksanakan Ibadah dalam rangka memperingai Hari Kenaikan Isa Al masehi di Gedung Petro Kompleks PT. Pertamina Kecamatan Rantau, Aceh Tamiang dan selama kegiatan berjalan aman dan terkendali.

Selain mengamankan kegiatan Ibadah oleh Umat Nasrani, kegiatan Patroli juga untuk antisipasi gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polres Aceh Tamiang. Sebut AKP Azwa,